Thank You

Thank You For Your Visit ^_^

Senin, 19 Agustus 2013

Ketika Cita Memilih Cinta (sekelumit sajak)

Cita yang kian berlari mengejar bintang saat langit masih pekat
Langkah- langkah kecil hingga bintang ia dapat

Cinta yang menghembus lewat pusaran angin yang merapat disela jendela mata jiwa
Menyapu.. tersipu dalam buaian air mata bunda

Cita dan Cinta
Cinta dan Cita
Cita
Cinta
Cinta
Cita

bergemuruh....bergerombol....berarak mengantarkan hingga di ujung langit

lalu...

Cita memilih Cinta

dan hingga akhirnya....

Cintanya begitu terang......menyinari kebekuan Cita....

Pada akhirnya Sang Pencipta bertitah tentang Cita dan Cinta

Cita pun memilih Cinta



Indah Kurniasari